Kode Tender 6536212
Nama Tender - Gedung Layanan Tender Ulang
Alasan di ulang dalam Dokumen Pemilihan ditemukan kesalahan atau Dokumen Pemilihan tidak sesuai dengan ketentuan dalam Peraturan Perundang-undangan terkait Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, maka tender dinyatakan gagal.
Rencana Umum Pengadaan
Tanggal Pembuatan 14 Juni 2019
Tahap Tender Saat Ini Tender Sudah Selesai
K/L/PD/Instansi Lainnya Kementerian Pertanian
Satuan Kerja BALAI BESAR INSEMINASI BUATAN SINGOSARI
Jenis Pengadaan Pekerjaan Konstruksi
Metode Pengadaan Tender - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Reverse Auction? Tender ini tidak menggunakan Reverse Auction
Tahun Anggaran BLU 2019    
Nilai Pagu Paket Rp. 6.650.000.000,00 Nilai HPS Paket Rp. 6.610.222.312,00
Jenis Kontrak Gabungan Lumsum dan Harga Satuan
Lokasi Pekerjaan
  • BBIB Singosari Malang - Malang (Kab.)
Kualifikasi Usaha Kecil
Syarat Kualifikasi
Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan kegiatan/usaha.
Jenis Izin Klasifikasi
IUJK Kualifikasi Usaha kecil, yang masih berlaku
SBU Perusahaan kecil, Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan Gedung Lainnya BG 009
TDP yang masih berlaku
Akte Perusahaan Akte Pendirian Perusahaan dan Perubahannya
Surat Keterangan Domisili Surat Keterangan Domisili Perusahaan dari DesaKelurahan yang masih berlaku
Memiliki Surat Keterangan Dukungan Keuangan dari Bank Pemerintah atau Swasta untuk Mengikuti Pengadaan Barang/Jasa

10%

Telah Melunasi Kewajiban Pajak Tahun Terakhir

SPT tahunan 2018

Tenaga Ahli
Jenis Keahlian Keahlian/Spesifikasi Pengalaman Kemampuan Manajerial
Project Manager Ahli Madya (S1 Teknik Sipil/Struktur) 8 tahun SKA 201; Ijazah; CV
Site Manager Ahli Muda (S1 Arsitektur) 5 tahun SKA 101; Ijazah; CV
Mekanikal Elektrikal Ahli Muda (S1 Elektro) 5 tahun SKA 401; Ijazah; CV
Pengalaman Pekerjaan

Pengalaman paling kurang 1 satu pekerjaan dalam kurun waktu 4 empat tahun terakhir, baik di lingkungan pemerintah maupun swasta termasuk pengalaman sub kontrak, kecuali bagi pelaku usaha yang baru berdiri kurang dari 3 tiga tahun

Tidak Masuk dalam Daftar Hitam
Memiliki NPWP
Tenaga Teknis
Jenis Kemampuan Kemampuan Teknis Pengalaman Kemampuan Manajerial
Mandor D1/SMK 5 tahun SKT TL 005; Ijazah ; CV
Teknisi/Logistik D3/SMK 5 tahun Non SKT ; Ijazah ; CV
Juru Gambar/CAD Operator D3 3 tahun SKT TS 003/TA 003; Ijazah ; CV
Kemampuan untuk Menyediakan Fasilitas atau Peralatan atau Perlengkapan
Nama Spesifikasi
Theodolite / Alat Ukur Tanah Kapasitas : - ; jumlah : 1 unit; Keterangan : milik sendiri
Water Pass Kapasitas : - ; jumlah : 2 unit; Keterangan : milik sendiri
Mesin Molen Beton/ Beton Molen Kapasitas : min 0,3 m3; jumlah : 3 unit; Keterangan : milik sendiri/sewa
Vibrator Concret Kapasitas : min 200 kg; jumlah : 4 unit; Keterangan : milik sendiri/sewa
Stemper Tangan Kapasitas : min 300 kg; jumlah : 1 unit; Keterangan : milik sendiri/sewa
Bar Cutter Kapasitas : min 30 mm; jumlah : 1 unit; Keterangan : milik sendiri
Kendaraan Lapangan Kapasitas : min 800 kg; jumlah : 1 unit; Keterangan : milik sendiri/sewa
Bor Listrik Kapasitas : min 900 watt; jumlah : 3 unit; Keterangan : milik sendiri
Mesin Las Kapasitas : min 900 watt; jumlah : 1 unit; Keterangan : milik sendiri/sewa
Gerobak dorong Kapasitas : -; jumlah : 5 unit; Keterangan : milik sendiri
Surat dukungan material baja
Memiliki Manajemen ISO 9001 2015 tentang Manajemen Mutu dan ISO OSHAS 18001 Manajemen Lingkungan Keselamatan Kerja.
Surat dukungan batching plant
Yang bersangkutan dan manajemennya tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, dan kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan
Peserta Tender 86 peserta